





Lokasinya berada di sepanjang jalan Genteng Besar Surabaya. Tempat oleh-oleh terlengkap di Surabaya berada di sini kecuali Spikoe resep kuno yang tidak ada karena tidak buka cabang di Surabaya. Lapis legit bisa ditemui disini dan merupakan makanan khas Surabaya. Almond crispy lokasinya berdekatan dengan boga jaya. Ada bermacam-macam kerupuk udang khas Surabaya lengkap dengan petis Surabaya. Kami Siap mengantar anda ke Pusat oleh-oleh di Surabaya.
Harga Sewa mobil Surabaya ke pusat oleh-oleh di Surabaya, Hiace commuter Rp 1 300 000 Hiace Premio Rp 1 400 000 Hiace Luxury Rp 1 650 000. Sudah termasuk mobil Hiace, driver, bahan bakar dan tol. belum termasuk parkir. Avanza 500 000 perhari. harga sudah termasuk mobil Avanza dan supir. Harga belum termasuk bensin, tol dan parkir. Sedangkan Innova Reborn Rp 650 000 perhari. Harga sudah termasuk mobil Innova Reborn dan supir. Harga belum termasuk bahan bakar, tol dan parkir. Pemakaian bahan bakar disesuaikan pemakaian. Masuk kategory pemakaian dalam kota Surabaya. Anda sudah bisa keliling Surabaya dan ke tempat wisata lainnya di Surabaya. Termasuk pengantaran ke Bandara Juanda, stasiun Kereta Api dan pelabuhan penyebrangan kapal laut di Perak. Untuk ke Gresik, harus informasi terlebih dahulu sebelumnya agar tidak kena tambahan harga. Venusrentcar siap mengantar anda sampai tujuan dengan aman.
